Baju kerja lapangan biasanya terkesan lebih simple. Untuk menunjang penampilan dalam keseharian bekerja tentunya memilih baju yang nyaman untuk digunakan. Sekalipun bekerja di lapangan, namun beberapa perusahaan tetap menerapkan seragam formal dan rapi. Agar tetap terlihat formal, maka pekerja lapangan biasanya mengenakan kemeja dengan bahan kain yang tebal untuk seragam kerja safety.
Desain seragam kerja safety pastinya akan sangat berbeda dengan desain baju batik untuk seragam pada umumnya. Ini disebabkan oleh baju lapangan safety didesain dengan mengutamakan keselamatan kerja yang wajib digunakan ketika pekerjaan sedang berlangsung. Jika itu untuk baju kerja lapangan lengan panjang safety akan menggunakan bahan kain tebal dan safety. Dibutuhkan tips khusus untuk memilih baju kerja safety.
Tips Memilih Baju Kerja Lapangan Pria
Ada banyak sekali jenis desain seragam kerja safety di tempat jual wearpack untuk digunakan oleh wanita ataupun pria. Hanya saja anda harus bisa memilih supaya lebih nyaman ketika digunakan nantinya. Itulah mengapa anda harus memperhatikan hal-hal di bawah ini sebelum memilih:
- Memilih Baju Safety dengan Lengan Panjang/Pendek
Jika anda pergi ke toko baju seragam kerja terdekat bisa memilih berdasarkan bentuknya, baik itu seragam dengan desain lengan pendek, tiga perempat ataupun panjang. Seragam safety lengan panjang akan sangat cocok digunakan sebagai baju lapangan karena bisa melindungi lengan dari berbagai hal yang tidak diinginkan.
Selain itu, baju seragam lengan panjang ini juga bisa digunakan oleh perempuan yang menggunakan hijab dan harus bekerja di lapangan. Baik itu seragam pekerja tambang ataupun baju kemeja wearpack dengan lengan panjang atau pendek sama saja. Ini akan kembali dengan selera masing-masing.
- Memilih Warna untuk Digunakan pada Kemeja Lapangan
Warna yang sesuai dengan baju kerja pakaian dinas harian (PDH) di lapangan biasanya akan memiliki warna yang tidak terlalu cerah dan tidak juga terlalu gelap. Warna yang sudah sering digunakan yaitu biru navy, hijau army, orange, biru, merah dan lain sebagainya.
- Memilih Bahan Kain yang Akan Digunakan
Bahan kain yang akan digunakan pada pakaian seragam kerja pada umumnya akan memiliki warna yang berbeda dengan seragam safety. Kemeja safety biasanya akan menggunakan bahan yang jauh lebih tebal seperti tropical, drill dan lain sebagainya. Supaya lebih safety seragam ini biasanya akan menggunakan reflector pada bagian punggungnya dengan tujuan supaya lebih safety ketika berada di tempat gelap. Pemakaian reflector ini akan bergantung dengan kebutuhan dengan artian hanya untuk pekerjaan tertentu saja seperti di pertambangan.
Manfaat Baju Kerja Lapangan Wanita
No | Manfaat Baju Kerja |
1 | Memberikan perlindungan pada tubuh |
2 | Menjaga kebersihan pada tubuh |
3 | Sebagai identitas kerja |
4 | Agar lebih mudah terlihat |
- Hindari Bahan yang Mudah Terbakar
Banyak pekerjaan di daerah yang sangat rawan dengan ledakan sehingga anda benar-benar harus lebih waspada khususnya ketika memilih kombinasi baju kerja untuk di lapangan proyek. Pilihlah bahan kain yang tidak akan mudah terbakar supaya mampu meminimalisir dampak kecelakaan kerja.
Bidang pekerjaan yang sehari-hari bergelut dengan api misalnya seperti pemadam kebakaran harus menggunakan bahan anti api agar bisa memenuhi misinya dalam menyelamatkan nyawa korban. Jadi sangat penting untuk membedakan bahan yang akan digunakan sebagai baju kerja bidan, seragam kerja kantor, dan seragam korporat.
- Menyesuaikan dengan Ukuran
Baik itu baju kerja biasa atau pakaian kerja safety harus tetap menyesuaikan dengan ukuran. Harus diingat bahwa baju tersebut akan digunakan hampir setiap hari maka anda harus memilihnya berdasarkan ukuran. Jika anda memilih baju seragam kerja lengan panjang wanita atau seragam kerja teknisi dengan ukuran yang terlalu besar maka ini adalah bahaya karena baju dengan ukuran yang besar dapat menghalangi ruang gerak anda.
Hal yang bisa terjadi lainnya adalah baju itu mudah tersangkut dengan mesin ketika bekerja. Anda juga bisa terjatuh akibat baju yang terinjak dan lainnya. Oleh karena itu, untuk lebih meminimalisir angka kecelakaan kerja ketika membuat wearpack safety lengan pendek ini anda harus memilih baju berdasarkan ukuran agar ruang gerak tidak terhalang.
Baju proyek pasti akan digunakan dalam waktu yang lama dan hampir setiap hari maka pilihlah yang memang bisa membuat anda merasa nyaman ketika digunakan. Ini juga berlaku jika anda akan memilih seragam kerja perawat.
- Menghindari Baju dan Dasi
Sekalipun jarang terlihat wearpack kerja pria safety yang dilengkapi dengan dasi namun harus diperingatkan bahwa jangan menggunakan dasi untuk baju safety proyek. Ini akan membahayakan para pekerja yang menggunakan baju tersebut. Jika anda sedang bekerja dengan mesin namun tiba-tiba dasi masuk ke dalam mesin sehingga membuat leher akan tercekik.
Hal ini akan membuat nyawa anda terancam, desain baju proyek harusnya yang lebih sederhana dengan lengan pendek. Hal terpenting adalah logo perusahaan agar baju safety tersebut masih berkelas. Ini tidak berlaku jika anda menggunakan baju seragam kerja biasa.
FAQ
Apa itu baju kerja proyek?
Baju kerja proyek adalah pakaian kerja yang digunakan oleh para pekerja di lokasi atau tambang.
Apa saja jenis baju kerja di lapangan?
Kemeja polo, kemeja kerja lapangan, kemaja PDL fleece, jaket kerja lapangan, coverall.
Add comment